Menu Melayang

Selasa, 05 Februari 2019

Hal yang Harus Dikorbankan Saat Ingin Membangun Bisnis | Konsultan Bisnis dan Manajemen


KONSULTAN TOKO BANGUNAN

TERDEPAN, +62 813-9864-6177, Hal yang Harus Dikorbankan Saat Ingin Membangun Bisnis

KonsultanBahanBangunan, Bisnis Jakarta 2018, KonsultanBisnis Jakarta, Bisnis di Jakarta, Konsultan Manajemen Jakarta, Manajemen Bisnis Jakarta, Konsultan Manajemen di Jakarta.


Hal yang HarusDikorbankanSaatInginMembangunBisnis -Banyak orang yang mengatakan jika mereka ingin sekali menjadi pengusaha. Anggapannya, menjadi pengusaha bisa meluangkan waktu sebebas mungkin serta jam kerja yang fleksibel. 


Padahal, di balik itu semua tersimpan kerja keras dan dedikasi yang tinggi untuk mewujudkan kesuksesan yang diraih. Menjadi pengusaha, juga harus menyediakan waktu ekstra dan kreatifitas yang tidaksetengah-setengah.


Melansirdari Inc, Selasa (12/6/2018) menyebutkan ada banyak hal yang mesti seseorang korbankan untuk menjadi seorang pengusaha. Salah satunya adalah pertemanan.


Apalagi yang sekiranya mesti Anda korbankan jika ingin menjadi pengusaha? Ini dia paparanya:  
1. Free Time
Membangun bisnis sendiri membutuhkan banyak waktu, kerjakeras, serta dedikasi di dalamnya. Polapikir yang menganggap pengusaha serta-merta bebas menentukan waktu sendiri adalah sebuah kesalahan besar. Faktanya, meraka harus siap setiap saat dan justru mengorbankan waktu bebas mereka. 


2. Keluarga
Waktu bebas yang terenggut juga termasuk waktu berharga Anda dengan keluarga tercinta. Observasi, pertemuan dengan banyak pelanggan, serta memperbaiki metode bisnis Anda mengharuskan fokus yang tinggi. Oleh karena itu, hal ini terkadang merenggut waktu emas Anda dengan keluarga di rumah. 



3. Risiko Tinggi
Jika pola piker Anda hanya ingin hidup kaya raya dan enak, maka lupakan lah bisnis sebagai jalan hidup. Pengusaha membutuhkan lebih sekadar itu.
Banyak risiko besar  yang diambil di dalamnya untuk mencapai tujuan tertentu. Maka dari itu, risiko juga merupakan sahabat Anda jika ingin menjadi seorang pengusaha handal nantinya.


4. MengelolaKegagalan
Salah satu hal tersulit menjadi  businessman atau businesswoman adalah mengelola setiap kegagalan  yang Anda terima dalam setiap perjalanannya. Jika Anda tidak mampu memandang kegagalan dengan bijak, akan mudah untuk menyerah dan keluar dari impian. 


5. Pertemanan
Dalam fase ini, Anda akan melihat mana teman yang sungguh-sungguh hadir atau hanya ingin berada dekat saat Anda sukses semata. Pertemanan juga mesti Anda korbankan karena akan ada banyak waktu yang didedikasi kan untuk bekerja. 


Tetapi, menjadi pertemanan untuk tetap baik justru akan menjadi tantangan yang menarik untuk Anda takluki. Pelihara dan jaga hubungan tersebut secara baik, karena merekalah  yang membuat Anda ceria di samping keluarga di rumah. 

Industri yang kami layani :
>>> Retail / Ritel :Segalajenistoko ; TokoBuku, TokoBangunan, Minimarket, Supermarket, Hypermarket, TokoBuah, TokoObat / Apotik, Baby Shop, Pet Shop, Toko Roti / Bakery, Dll.
>>> Manufacture / Pabrik :SegalaJenisPabrik ; PabrikMakanan&Minuman, PabrikPlastik, PabrikKertas, Dll.
>>>Service : Hotel, Restoran, Printing, Cafe, FnB, F & B, Laundry, Wedding, Fashion Design, Barber Shop, Dll.
>>> Start Up :SegalaJenisIndustri.


Blog Post

Related Post

Mohon maaf, belum ada postingan.

Back to Top

Konsultasi Bisnis untuk Menaikkan Profit bersama Reko Prabowo

Klik WEB Utama

Arsip Blog